Selasa, 29 November 2016

Jasa Pemasangan Konstruksi Baja dan Spesialis Baja

Jasa Pemasangan Konstruksi Baja dan Spesialis Baja


Pengerjaan konstruksi baja tidak bisa sembarang orang melakukanya, dibutuhkan tenaga ahli yang sudah berpengalaman yang mengerjakanya. Karena itulah banyak yang menggunakan jasa konstruksi dari kami. Kami mengerjakan pelayanan yang tak terhitung jumlahnya seperti hotel, perumahan, mall, kantor, kebun binatang, jalan, jembatan, masjid, gereja, pertambangan, ruko, kantin UI, lapangan futsal, tower, dll. Kami juga sering melayani para kontraktor kontruksi baja untuk dijadikan subkon. Kami memiliki harga yang berkualitas dengan cara kerja yang usah dipercaya. Customer kami merasa puas dengan hasil kerja kami dan ingin menggunakan jasa kami lagi.


Bangunan Baja wf adalah bangunan baja yang memiliki kelebihan jika dibandingkan dengan beton. Dari segi kekuatan dan dan tenaga yang dibutuhkan, penggunaan baja lebih simple dan tidak membuang-buang waktu. Konstruksi baja dan panel memberikan rumah yang nyaman, hemat energy, dan ramah lingkungan. Beberapa fitur yang saling terkait seperti lingkungan struktur yang kuat, mudah dalam pembentukan desain bangunan ke dalam gaya yang di inginkan, tahan api dll.



Penggunaan baja untuk bahan dasar konstruksi pembuatan rangka sebuah bangunan bisa di bilang yang paling baik. Konstruksi baja memiliki kekuatan yang sangat tinggi jika di bandingkan dengan bahan lainya seperti beton atau kayu meskipun dari jenis dengan kualitas yang paling rendah. Untuk penggunaan beton sebagai bahan dasar pembuatan rangka gedung akan berpotensi rawan terhadap keretakan karena beton tidak mampu menahan gaya Tarik gravitasi dan memiliki sifat mengembang serta menyusut yang membuat beton mudah untuk retak apalagi jika terkena guncangan maka beton akan hancur. Sedangkan pada bahan dasar kayu yang memilki ketahanan yang kurang baik sebab kayu mempunyai sifat yang dapat lapuk serta dapat di makan oleh rayap.

Untuk informasi lebih lanjut anda bisa mengubungi kami dengan nomor dibawah ini :

H. Wiyoso

Phone : (0355) 532 783
HP : 0813 5974 2866 – 0813 6841 0299
PIN BBM : 20FC8977
E-mail : indoputrajaya@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar